Thursday, October 13

Membuat Sushi Sendiri

suhsi adalah makanan khas jepang yang sangat populer. terbuat dari gulungan nasi yang di isi dengan berbagai macam ,seperti ikan salmon ,alpukat , telur ikan , udang dan lain-lain dan disajikan dengan saus shusi. sekarang anda pun bisa membuat sushi sederhana dirumah dan bisa di isi dengan berbagai macam isian. ini ada resep membuat sushi sederhana yang mudah untuk di buat.
BAHAN :
1 resep nasi Jepang
100 ml air
1 sdt garam
200 ml air es
50 ml cuka beras
1 sdm gula pasir
1 sdt garam
2 lbr nori

BAHAN DADAR:
4 btr telur, kocok lepas
5 sdm kaldu ( dibuat dari ¼ sdt dashi bubuk ditambah 5 sdm air mendidih)
1 ½ sdm mirin
1 sdt gula pasir
1 sdt kecap Jepang
3 sdm minyak goreng

PELENGKAP:
Wasabi
Acar jahe
1 resep saus sushi

CARA MEMBUAT:
1. Aduk cuka beras dan gula pasir, rendam udang selama 5 menit, tiriskan, iris dengan pisau tajam hingga pipih.
2. Aduk bahan dadar, masak di pan anti lengket hingga matang, lipat 2 cm dari tepi dadar, gulung hingga ke ujung. Buat dadar lagi, letakkan dadar gulung di atasnya, lalu gulung. Lakukan serupa hingga telur habis, potong setebal ½ cm.
3. Ambil 1 sdm nasi sushi, kepal-kepal hingga berbentuk oval, letakkkan irisan dadar di atasnya.
4. Ikat dengan potongan nori.

Untuk 20 bh.

No comments:

Post a Comment